7 faktor paling berpengaruh SEO halaman 1 Google


Apa yang mempengaruhi tingkat keberhasilan SEO?
Secara umum faktor seo lebih 200 item, disini kami bahas 7 hal yang paling berpengaruh dan ini bisa menjadi cara optimasi blog dasar, sehingga bisa menghasilkan performa SEO yang kuat.

1.) Umur domain / website

Blog minimal telah menginjak usia diatas 6 bulan untuk keywords persaingan ringan dan jumlah konten 10 artikel

2.) Kecepatan load Hosting server

Tahun 2018 Google telah memberikan notif UX khususnya Speed / kecepatan website, ini sangat penting untuk SEO dimana waktu load time harus di bawah 5 second. kamu bisa gunakan provider terbaik di indonesia: Niagahoster.

3.) Pemilihan theme / template

fast loading, simple, mobile friendly & ringan ini spesifikasi wajib untuk tema blog / situs kamu. rekomendasi theme khususnya blog versi wordpress: check in here.

4.) Konten berkualitas

Postingan [artikel] harus membahasan sesuatu yang unik, mendalam, terpercaya + yang dibutuhkan user. panduan membuat {menulis} konten yang benar & seo friendly: Baca disini.

5.) Backlink berkualitas

Update Google terbaru menjadikan jumlah backlink tidak Ampuh lagi, kualitas dan tingkat relevansi menjadi faktor Utama dalam faktor SEO, ini menjadi pemain PBN mulai kelabakan.

6.) Brand

Bangunlah sebuah nama brand yang mudah diingat + tulis, brand akan akan kuat jika diimbangi manfaat lebih yang diberikan kepada user, panduan membangun branding: pelajari disini.

7.) Total jumlah persaingan

Pastikan kamu telah riset keyword dengan benar karena akan mendapatkan data valid tentang jumlah kompetitor, hal ini akan menjadi tolak ukur cara & strategi SEO apa yang digunakan.

 

_Sekian dulu.

READ :  Syarat & Ketentuan Garansi Jasa SEO