Cara Hapus Konten, Link AMP Index Google Wordpress

Cara Hapus Konten, Link AMP Index Google WordPress


Panduan hapus, remove, delete plugin & redirect link – Index Cache AMP Google WordPress.

AMP merupakan plugin & theme yang memberikan kecepatan saat dibuka lewat perangkat Mobile / HP, ini sangat bagus untuk kenyamanan user, namun memiliki nilai negatif secara umum tidak mendukung banyak fitur seperti theme pada umumnya di wordpress.

 

Disable, Hapus AMP di WordPress ?

  1. Tidak mendukung fitur yang diperlukan dalam blog / website
  2. Rangking Google Jadi turun karena salah satup AMP Google
  3. Hanya ujicoba saja, dan mau kembali ke versi Non-AMP
  4. Sudah terlanjur beli theme premium jadi kalau pakai AMP, mubazir donk.
  5. Dll.

 

Masalah, Error setelah Hapus AMP Cache Index Google

Setelah uninstall Plugin AMP berhasil, halaman AMP Cache masih terindex di google, akibatnya jika seseorang masuk melalui mesin pencarian google menggunakan ponsel:

Google memiliki fitur cache Google index amp, traffic yang datang dari google ponsel akan aman, hasil setelah direload / traffic redirect web link langsung (/amp/) ini akan jadi masalah page 404.

Konten AMP Asli tersebut sudah tidak ada dan di arahkan ke halaman not found (404) atau biasanya ke homepage, ini berakibat fatal menurunya traffic dan user tidak menemukan konten yang dicari.

Link / URL sudah terlanjur di index oleh Google dengan versi AMP ? jika langsung di copot plugin AMP akan membuat Error Pada webmaster dengan notif: AMP Invalid.

 

Cara hapus plugin, Redirect Link ke NON-AMP di Google

  • Uninstall / Disable Plugin AMP sehingga Blog kembali ke versi normal (non-amp)
  • Untuk mengatasi halaman 4040 / Error, perlu menambahkan kode redirect link ke Non-AMP kedalam file .htaccess

Pengguna Plugins SEO: All in One SEO pack, > aktifkan fitur file editor > Tambahkan kode:

RewriteRule (.*)/AMP/ $1 [NC,R=301,L]
RewriteRule (.*)/AMP$ $1 [NC,R=301,L]

Jika kamu menggunakan Plugins SEO by Yoast, > menu tools > file editor > Tambahkan kode:

RewriteRule (.*)/AMP/ $1 [NC,R=301,L]
RewriteRule (.*)/AMP$ $1 [NC,R=301,L]

Dengan menambahkan kode redirect link non-amp tersebut maka halaman AMP yang ada di pencarian google, secara otomatis akan di arahkan ke artikel/permalink aslinya yang sebelum menjadi halaman amp, sehingga masalah bisa terselesaikan.

READ :  Panduan membeli Web Hosting (Server) + Gratis Domain di NiagaHoster

Contoh hasil redirect:

  • https://www.seosatu.com/amp  → https://www.seosatu.com/
  • https://www.seosatu.com/amp/ https://www.seosatu.com/

 

Disclaimer AMP Google

Pada dasarnya tidak perlu dihapus akan hilang sendri digoogle, efek membutuhakn waktu lama + notif 404 di webmaster, maka kita buat konten ini sebagai solusi.

Hasil perubahan AMP di Google search Efeknya tidak instan! Perlu 3-5 hari > lebih sampai google memperbarui hasil penelusuran (index ulang).

Untuk mempercepat Proses, bisa Update Sitemap / Fetch as Google di Google webMaster.